Rabu, 30 Juli 2025

Rare Jam Dinding Kuno Holland Bandul 1 Lukis Rumah Kincir Circa 1930

Jam dinding antik eropa bandul 1 dengan sekon. Buatan Belanda era 1930an. Bagian plat dilukis tangan rumah kincir angin dan tampilannya sangat indah dan klasik. Mesin orisinil dan berfungsi normal. Ukuran 10,5 x 15 cm. Layak untuk koleksi. Maaf harga net.










Rp.1.300.000

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Teko Ayam Lomonosov Antik Bahan Porselen Lukis Handpainted Buatan Rusia Tahun 1950

Teko antik porselen lukis buatan Lomonosov Rusia tahun 50an. Kondisi bagus sesuai foto. Unik dan menawan serta langka sekali dijumpai. Ukura...